Home » PDBI
You are browsing entries filed in “PDBI”
Pesantren Putri Al-Mawaddah lagi-lagi mampu menunjukkan kemampuaanya dalam bidang kompetisi kejuaraan daerah Jawa Timur, salah satunya adalah KEJURPROV DRUM BAND. Kejuaraan provinsi drum band yang ke-29 berlangsung di Nganjuk. Kejuaraan ini dihelat oleh Persatuan Drum Band Indonesia (PDBI) yang dimulai pada tanggal 22-25 november 2007. GNPA (Gita Nada Putri AL-MAWADDAH) perwakilan pesantren putri al-mawaddah yang […]
February 26th, 2008 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Suatu kehormatan, untuk tahun 2007 Kota Cirebon mendapat kehormatan menjadi tuan rumah Kejuaraan Nasional ( Kejurnas ) Drum Band yang dilaksanakan selama 5 hari. Hal itu dikemukakan Walikota Cirebon Subardi S.Pd saat membuka kejurnas drumband, Kamis ( 6/9 ) di Halaman Depan Balaikota Cirebon. Dikatakan Walikota bahwa even bergengsi ini tidak terlepas dari momentum peringatan […]
February 26th, 2008 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
BANDARLAMPUNG Tim pra-PON drum band yang beranggotakan 25 atlet bersilaturahmi dengan manajer tim Hj. Syafariah Widianti atau akrab disapa Atu Ayi di Restoran Rumah Kayu, kemarin. Tampak, Ketua Umum Pengprov PDBI Lampung Ardiansyah dan Sekretaris Umum Jefry. Atu Ayi mengatakan, baru kali ini dia bertatap muka langsung dengan ke-25 atlet tersebut. ”Saya ingin mengenal lebih […]
February 26th, 2008 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Kategori Speed, Banyak Yang Keponthalan NGANJUK- Mulai kemarin Nganjuk punya gawe besar. Kejuaraan provinsi drumband yang ke-29 berlangsung di Nganjuk. Kejuaraan ini dihelat oleh Persatuan Drum Band Indonesia (PDBI) dengan peserta dari berbagai tingkatan. Mulai TK hingga SMA. Kejuaraan yang rencananya berlangsung tiga hari tersebut kemarin giliran memperlombakan kategori speed. Kategori ini jadi menarik karena […]
February 26th, 2008 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Pada hari ini , Sabtu 23 Februari 2008 bertempat di Kantor Dinas Pendidikan Kabupaten Sleman , telah diadakan Technical Meeting I menjelang Kejuaraan Terbuka Kejurcab PDBI Sleman Ke-2 yang rencananya digelar pada puncaknya tanggal 10 dan 11 Mei 2008. Acara yang dipandu oleh Bp. Pudji selaku Ketua Harian Pengurus Cabang PDBI Sleman, dihadiri oleh Pengurus […]
February 25th, 2008 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Acara : KEJURNAS SATCIL III/2007 dan Kualifikasi Pra PON XVII/2008 berlangsung di Banyuwangi , Jawa Timur dari tanggal : 11 s/d 17 Juni 2007. Berikut hasil rekapitulasi nilai Kejurnas SATCIL III / Kualifikasi Pra PON XVII/2008 :
July 9th, 2007 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI,Scores | Read More »
Pengurus Besar Persatuan Drum Band Indonesia/PB.PDBI sebagai salah satu Organisasi Induk Cabang Olahraga Drum Band yang berpusat di Jakarta dan berada dibawah naungan KONI Pusat menyelenggarakan : Acara : KEJURNAS SATCIL III/2007 dan Kualifikasi Pra PON XVII/2008 Tempat : Banyuwangi , Jawa Timur Tanggal : 11 s/d 17 Juni 2007. Pada upacara Upacara Pembukaan & […]
June 16th, 2007 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Dalam rangka menghadapi Pekan Olahraga Nasional XVII/PON 2008 dan Kualifikasi PON maka PB PDBI akan menyelenggarakan : Acara : Kejurnas SATCIL III/2007 & Kualifikasi Pra PON XVII/2008 Tempat : Banyuwangi, Jawa Timur Tanggal : 11 s/d 17 Juni 2007 Pada upacara Pembukaan & Kirab Nusantara seluruh peserta Kejurnas akan dihadiri artis Nina Tamam, penyanyi yang […]
June 5th, 2007 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »
Pelaksanaan Lomba Drum Band Taman Kanak-kanak, Sekolah Dasar, Sekolah Menengah Pertama dan Sekolah Menengah Atas se-Kabupaten Sleman Tahun 2007 Kejuaraan Drum Band TK, SD, SMP, SMA/SMK se-Kabupaten Sleman 2007. Menyambut Hari Jadi Kabupaten Sleman. PengCab. PDBI Sleman didukung oleh Pemkab.Sleman dan Dinas Pendidikan, menggelar event Kejuaraan Drumband untuk TK, SD, SMP, SMU/SMK. terbagi menjadi beberapa […]
May 3rd, 2007 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI,Scores | Read More »
Cabang olahraga Drum Band akan masuk dalam salah satu lomba pada PON XVII 8-19 Maret 2008 di Kalimantan Timur. Untuk ini bidang Pembinaan Prestasi Pengurus Besar Persatuan Drum Band Indonesia(PB PDBI) akan mengadakan audisi untuk memilih juri-juri yang akan bertugas pada PON XVII 2008. Adapun audisi akan dilaksanakan pada tanggal 1 Mei 2007 pukul 14:00 […]
May 1st, 2007 | Posted in Dalam Negeri,Events,News,PDBI | Read More »